Geliat Fiat Chrysler kembali terlihat di dunia teknologi setelah pihaknya membicarakan prospek mobil swa kemudi (self-driving car) dengan Amazon dan Uber pada awal pekan ini. Produsen mobil asal Itali ini disinyalir akan memberikan sejumlah mobil swa kemudi untuk diuji coba oleh Amazon dan Uber. Nampaknya, Fiat berharap bahwa uji coba ini bisa berujung pada kemitraan di …
Menurut berita eksklusif dari Reuters, Amazon akan segera meluncurkan layanan music streaming untuk menyaingi Apple Music dan Spotify. Layanan yang direncanakan akan diluncurkan pada akhir musim panas atau awal musim gugur ini diperkirakan akan mematok harga sebesar $9.99 per bulan dan menjanjikan akan menyajikan koleksi lagu yang kompetitif. Selain menawarkan layanan streaming lagu secara …
Pada hari Selasa kemarin (07/06/16), Jeff Bezos, CEO dari Amazon inc. mengumumkan bahwa perusahaannya akan menyuntikkan tambahan dana untuk unit operasinya di India sebesar $3 miliar (setara Rp 39,7 triliun). Itu berarti, total keseluruhan dana yang diinvestasikan Amazon kepada negara tersebut sejak tahun 2014 sudah mencapai angka $5 miliar (setara Rp 66,1 triliun). “Kami sudah …
Walmart sudah lama mengungkapkan keinginannya untuk menggunakan drone dalam bisnis mereka. Pada awalnya tujuan mereka adalah untuk mempercepat pengiriman barang, seperti yang telah dilakukan oleh pesaingnya, Amazon. Tapi sebelum hal itu diwujudkan, drone ini rencananya akan digunakan untuk manajemen inventaris di dalam gudang barang Walmart. Drone tersebut bisa beterbangan dan memindai barang yang ada untuk …
Apple dikabarkan mempersiapkan sebuah speaker Siri yang akan bersaing dengan Amazon Echo dan Google Home. Seperti yang dilansir The Information, Apple tengah mengembangkan sebuah perangkat berbasis Siri yang akan mencakup speaker dan mikrofon yang dapat digunakan untuk beragam fitur seperti mendengarkan musik, mendengarkan berita, dan banyak lagi. Selain mengembangkan perangkat tersebut, Apple juga berencana untuk meningkatkan performa …
Menurut laporan dari Wired, YouTube telah mengembangkan fitur Messenger di dalam aplikasinya. Fitur ini sudah bisa dinikmati oleh sebagian kecil pengguna. Direktur Manajemen Produk YouTube, Shimrit Ben-Yair, mengatakan timnya percaya bahwa dengan adanya fitur pesan di dalam aplikasi, orang-orang bisa terdorong untuk lebih sering berbagi. Fitur pesan tersebut diletakkan pada tab yang terpisah yang dapat …
Qlue – Aplikasi Solusi Smart City yang populer di warga Jakarta, baru saja merilis video yang menginformasikan tentang layanan baru mereka, Qlue-Jek. CEO Qlue Rama Raditya menjelaskan bahwa Qlue-Jek merupakan layanan baru dari Qlue untuk solusi pengiriman barang menggunakan drone. Melihat hitungan mundur di laman websitenya, layanan ini akan meluncur paling tidak dalam 2 hari …
Di penghujung tahun 2013, Jeff Bezos (CEO Amazon) menyatakan ia ingin melakukan pengiriman barang menggunakan drone. Akhirnya FAA (Federal Aviation Administration) pun memberikan ijinnya kepada mereka, namun baru untuk eksperimen.