Mengenal Berbagai Tools Reporting untuk Social Media Channel
Bagi seorang digital marketer, keberadaan tool seperti Google Analytics barangkali bukanlah suatu hal yang asing. Paling tidak, seorang digital marketer pasti familiar dengan interface maupun berbagai metrics yang ada di dalamnya. Google Analytics berperan besar dalam hal reporting, yang mana hal tersebut sangat dibutuhkan oleh digital marketer untuk memahami baik bisnis maupun customernya. Sebagian besar …