Kiat Memulai Bisnis Online Tanpa Modal
MODAL yang Anda perlukan hanyalah ide kreatif, model bisnis yang kuat, laptop, dan internet. – Minggu lalu, saya telah memulai sebuah eksperimen yang telah saya tuliskan dalam artikel berjudul “Bagaimana Saya Bisa Memperoleh Subscriber di Facebook Page Hanya Dalam Waktu Seminggu”. Eksperimen di Facebook Page yang diberi nama Conper itu kini sudah berusia sebulan. Walaupun pada …