Ford Perkenalkan Mobil Swa Kemudi Fusion Hybrid Generasi Terbaru
Ford dikabarkan telah memberi bocoran penampakan mobil swa kemudi Fusion Hybrid generasi terbarunya yang rencananya akan diperkenalkan pada ajang CES 2017 dan North American International Show pada bulan Januari mendatang. Ketika pertama kali diperkenalkan di tahun 2013, Ford hanya memiliki 10 unit mobil Fusion Hybrids. Lalu, pada CES tahun lalu, Ford mengumumkan bahwa mereka akan …