Perancis Targetkan Jadi Negara Bebas Emisi Karbon pada 2050
Pada 6 Juli 2017, Menteri Lingkungan Perancis, Nicolas Hulot, menyampaikan komitmen bahwa Perancis ingin menjadi negara bebas karbon tahun 2050. Untuk mewujudkan rencana tersebut, pemerintah Perancis akan mengurangi penjualan dan periklanan kendaraan bensin dan diesel mulai saat ini hingga 2040. Hal ini merupakan arahan lingkungan radikal sebagai bagian dari agenda Presiden Perancis Emmanuel Macron untuk …