Anda salah satu tipikal orang yang tidak bisa berhenti membagikan tautan berita ke media sosial atau chat messenger, seperti Line dan WhatsApp ke keluarga, teman atau rekan kerja? Bila iya, pasti yang paling membuat lelah adalah repotnya melakukan proses copy tautan (link) website lalu mem-paste nya. Sudah begitu, Anda ingin menambahkan gambar lucu atau meme …