Ini Dia “Kuri”, Si Robot Rumahan Yang Menggemaskan
Bermimpi ingin memiliki robot sebagai asisten rumah tangga sendiri? Sebentar lagi impian Anda bisa jadi kenyataan. Mayfield Robotics, startup yang dimiliki dan didanai oleh Bosch, kabarnya akan meluncurkan sebuah robot rumah bernama Kuri. Sama seperti Amazon Echo dan Google Home, Kuri hanya bisa merespon perintah suara saja. Bedanya, Kuri memiliki roda yang memungkinkannya untuk mengikuti …