Ada yang tahu fitur OneDrive yang namanya Files On-Demand? Fitur yang tersedia pada Windows 10 ini memungkinkan penggunanya untuk mengakses data-data pada akun OneDrive Anda tanpa harus mengunduhnya ke dalam PC Anda. Ini merupakan sebuah fitur yang sangat berguna terutama untuk pengguna dengan kapasitas memori PC yang terbatas. Dengan fitur ini, Anda bisa melihat semua data OneDrive pada File …