Peran Perusahaan Teknologi dalam Membasmi Nyamuk Pembawa Penyakit
Sebagai bentuk kepedulian dan tanggung jawab terhadap kesehatan manusia, beberapa perusahaan teknologi asal Amerika Serikat memperkenalkan otomatisasi dan robotika yang difungsikan untuk memberantas nyamuk. Hal ini dilakukan demi menghentikan penyebaran virus Zika dan penyakit lainnya yang ditularkan nyamuk di seluruh dunia. Salah satu perusahaan tersebut adalah Microsoft, yang bekerja sama dengan Verily, sebuah perusahaan yang …