Touchpad Laptop Kamu Error? Ini Cara Untuk Memperbaikinya
Ketika touchpad laptop kamu tidak berfungsi merespons jari pasti Anda akan langsung panik dan membayangkan betapa mahalnya membetulkan laptop kesayangan. Jangan panik, hal pertama yang dapat dilakukan adalah dengan me-reboot laptop kamu. Memang langkah ini sangat menjengkelkan karena mesti menghilangkan data-data namun layak untuk dicoba. Bila memang cara tersebut tidak berhasil Anda perlu memastikan apakah …