Tidak bisa dipungkiri, kehadiran tren digital saat ini sudah memberikan banyak kemudahan bagi masyarakat, termasuk dalam hal transaksi perbankan. Tanpa perlu datang ke bank, masyarakat sudah bisa melakukan berbagai transaksi perbankan pada bank yang bersangkutan melalui smartphone. Namun di balik kemudahan tersebut, ada segelintir orang yang memanfaatkannya untuk melakukan tindak kejahatan. Sehingga masalah keamanan pun …