Penyesalan yang Datang Belakangan Jika Anda Gila Belanja
Dari satu mall ke mall yang lain, satu negara ke negara lain, Anda selalu belanja? Sifat gila belanja ini bisa membuat penyesalan datang belakangan, lho. Baik wanita maupun pria, bisa saja mendapat gelar si gila belanja. Setiap minggu pergi ke berbagai tempat dan pulang dengan membawa setumpuk kantung belanja. Memang belanja adalah bagian dari gaya …